Grand Opening Bantiga Moto Prima Dealer Resm Nozomi akan Diresmikan Wakil Gubernur Lampung
Bantiga Moto Prima yang merupakan diler resmi motor roda tiga merk Nozomi yang beralamat di Jalan Diponegoro no 136 C/D Gulak Galik Teluk Betung Utara, akan grand opening tanggal 21 November 2020. Manajer Nozomi Area Sumbagsel Nicho Nanditha mengatakan, saat grand opening, Bantiga Moto Prima akan diresmikan Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim atau yang mewakili dan didampingi Direktur Bantiga Moto Prima Andi Nurhalim. Menyambut grand opening akan ada souvenir dan doorprize menarik untuk tamu undangan yang diberikan di hari grand opening. Lalu akan ada cashback spesial untuk customer yang diberikan hingga akhir November 2020. Nozomi adalah motor roda tiga satu satunya berteknologi [...]